Rabu, 16 Januari 2013

Angkuh dan Egois


Sudah ku hitung, ada beberapa sahabat dan orang-orang terdekat yang mengatakan bahwa aku ini tipe orang yang angkuh dan egois. Terakhir kali aku mendengar bahwa aku ini laki-laki egois adalah saat aku bersama kekasih baruku. Dan aku tak bisa membantah, karena itulah aku yang sebenarnya. Terlalu angkuh, mungkin itu adalah salah satu sifatku. Ditambah dengan sifat egois, lengkap sudahlah sifat paling dibenci sahabat-sahabatku, juga kekasihku.

Awalnya aku tak menyadarinya, apalagi sengaja melakukannya. Hanya beberapa kali mengalami sebuah kekecewaan, akhirnya aku menganggap semua manusia itu sama saja. Dan ketika semua orang di dekatku mengatakan keangkuhan dan keegoisanku, masihkah aku mempertahankan nsifat burukku itu?


Mungkin aku adalah laki-laki yang terlihat angkuh dan sombong dalam pergaulan. Tapi satu hal yang bisa aku katakan, aku hanya laki-laki yang gagal dalam menempatkan diri dalam pergaulan.

41 komentar:

Jue Jaynee mengatakan...

iya terkadang ego itu ok juga kalau sebagai lelaki.
cuman mungkin belum ada yang memahami mu.

Ən Yeni Mahnı Sözləri 2 mengatakan...

msksnys jsngsn jsdi introvert tuh, jdinya g punya pengalaman dalam berintertaksi,,

Triyan Arief Wibowo mengatakan...

tempatkan dirimu senyaman apa yankamu rasakan, jangan samapi kamu mengikuti kemauan temanmu sehingga membuat dirimu sendiri merasa canggung dan tidak nyaman. tadi itu pesan ustad solmet

Rita A mengatakan...

pahamilah dirimu...
berusaha jg buat pahami orang lain...
berusaha lah untuk bersikap lebih baik..

Shabria Akib mengatakan...

angkuh bukan brrti sombong,, trkadang kita trlalu menyayangi diri sendiri sehingga sifat angkuh dikaitkan,, ego bermain ketika ssorg menganggap asumsi pikiranx benar,, sehingga cenderung mempertahankannya..

hal wajar,, kita msh butuh intropeksi diri,, tp tdk pesimis.. intropeksi buat menjadi diri yg lebih baik kedepannya,,
smangat ya broo,,^^

Sulis Setyo mengatakan...

hehehe,

"aku adalah lelaki yang gagal..."

jangan gitu mas, bilang aja belum berhasil, kan belum berakhir semuanya, kesempatan memperbaikinya juga masih ada :)

follow ke 192 selesai :)

Ahmad Mu'azim Abidin mengatakan...

sabar.... suatu saat pasti hilang tuh kesombongan dan keegoisan elu Mblo

Zulfan Lutfiadin mengatakan...

makannya, mulai sekarang rubah sikapnya.. Allah tidak akan merubah suatu kaum kecuali orang itu yg merubahnya sendiri..
Pasti ada jalan untuk berteman baik dengan yg lain..

Rinem mengatakan...

elu emang pernah gaul ama cowok? gua kok curiga, hehehe biasanya orang yg sering nongkrong bareng cowok itu jarang menye2, dan curhat tentang cinta. kecuali kalau kau suka berdiam diri dan minder untuk bergaul. bukan mereka yg mendekati lo bro, tapi elu yg mendekat. tapi kalo elu gak bisa jngan dipaksa dari pada temen2 elu cuma cewek semua

Tofik Dwi Pandu mengatakan...

seharusnya bisa lebih di perbaiki bang, biar ga nyakitin siap2 walupun kitanya ga niat nyakitin

Ichsan Ramadhani mengatakan...

ego emang bisa mengelapkan mata dan membutakan hati bang. makanya orang yang bijaksana ialah orang yg bisa mengontrol egonya.

Mei Wulandari mengatakan...

wah.. sabar ya.. mungkin perlu intropeksi diri dulu
jangan langsung patah semangat..
memang tetep org lain yg menilai, kalo bisa lekas perbaiki diri..
jangan tersinggung ya
itu saranku ok

Asri Ayu Nuryani mengatakan...

Kalau menurut saya, Kakak mungkin hanya kurang beradaptasi dan bersosialisasi, bukan berarti gagal menempatkan diri, karena proses seseorang itu berbeda-beda. :)

Dini Haiti Zulfany mengatakan...

Seiring pertambahan usia, pertambahan temen, juga pertambahan waktu untuk kontemplasi sembari introspeksi, lama-lama egois dalam diri kita akan berkurang :) perbanyak interaksi dgn org2 baru deh coba :)

Unknown mengatakan...

harusnya lo berterimakasih sama temen-temen dan pacar baru lo, kalo ga ada mereka pasti lo ga tau apa yang salah didalam diri lo vas.

Anonim mengatakan...

ini fiksi atau non fiksi?
ke angkuhan emang kadang bikin seseorang itu lupa diri

Amira Rachmatillah mengatakan...

setuju tuh

Unknown mengatakan...

le;aki memang punya ego besar. hanya yg bisa memahami lelakialah yg bisa bersanding dnnya. :)

Unknown mengatakan...

kalo introvert emang gini. susah ngerubahnya. percaya deh! :(

Unknown mengatakan...

itu yang aku tak nyaman. berteman dgn orang baru saja aku rada aneh, susah pokoknya. :(

Unknown mengatakan...

sakarang pun masih berusaha, mbak. doaian ya... :)

Bocah Saico mengatakan...

jangan sampe minum baygon ya vas !

Unknown mengatakan...

makasaih, mbah. beberapa kali ini emang lagi intropeksi, semoga segera mendapat pencewrahan. :)

Unknown mengatakan...

oke, mungkin memang belum berhasil kali ya...
saatnya memperbaiki diri. :)

Unknown mengatakan...

iya, doakan yg terbaik ya.... :)

Unknown mengatakan...

thanks sarannya, mas bro. :)

Unknown mengatakan...

aku malah gak punya temen cewe lho.... coba kalo ada temen cewe, pasti dah rempong deh akunya.

Unknown mengatakan...

iya, bang. daoakan ane ya...

Unknown mengatakan...

masih belajar mengontrol diri, mas. doakan ya...

Unknown mengatakan...

thanks sarannya ya....
ini sanaggtt berarti sekali. :)

Unknown mengatakan...

aku juga sempat berfikiran seperti itu. dan mungkin aku memang butuh lebih lama waktu utk bersosialaisasi kali ya....

Unknown mengatakan...

saran dipertimbangkan, mbak. susah bersosialisasi dgn orang baru soalnya. :)

Unknown mengatakan...

iya, bang. aku juga semakin tahu apa yg salah dgn diriku saat ini. :)

Unknown mengatakan...

fiksi. labelnya fiksi pasti fiksilah! kapan2 aku jelasin deh knp jadi seperti ini. :)

Joga Tjahja Poetra mengatakan...

biar pun fiksi, ini mirip keadaan gue (kadang). :'))

Ahmad Mu'azim Abidin mengatakan...

pasti lah Mblo

Efnu mubarok mengatakan...

Aku juga pernah berfikiran kalo aku itu sombong, padahal dalam pikiran aku cuma gak mau ganggu aja sih, takutnya nanti kalo terlalu gimana gitu malah orang merasa terganggu. Contohnya kalo teguran, takutnya orang yang disapa malah lagi sibuk.

Iva Mairisti mengatakan...

Hhmmm itu lah gunanya org trdkat kta mngingatkan, agar sifat jlek kyk gtu bsa drubah mnjdi lbih baik lagi.

Yuraaa mengatakan...

jgn smpai,egois dan angkuh kita djauhi sama teman2..
#sokbijak

Hanamilia mengatakan...

bukan gagal menempatkan diri, tapi belum bisa menempatkan diri...
klo gagal gak akn pernah bs dong nantinya...

permaisuri mengatakan...

kalo saranku,lebih open-minded aja

Posting Komentar

Terima kasih atas komentar dan kunjungannya. Happy blogwalking!